Pengembangan Sistem E-Elearning Berbasis Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Di SMAN 1 Talawi

Main Article Content

Sukria Hairun Nisa
Diva Sri Wahyuni Ahmad
Ria Wulandari
M. Fauzan Febrian

Abstract

Penelitian ini menerangkan menganai sebuah pengambangan sistem E-learning Berbasis Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan yang dikembangkan dengan tujuan untuk menyediakan sebuah media pembelejaran berbasis web yang digunakan sebagai komplemen diluar jam pembelajaran bagi guru dan siswa. Sistem yang dikembangkan dalam penelitian ini menonjolkan aspek perencanaan pembelajaran yang baik sesuai dengan kurikulum satuan pendidikan yang digunakan di Indonesia  ditambah dengan fitur-fitur standar seperti yang ada pada Learning Manajament System untuk tercapainya kegiatan pembelajaran. Penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui respon dan penilaian guru dan siswa mengenai sistem yang dikembangkan serta kelayakan dari sistem nya. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui bagaimana pengembangan sistem e-learning berbasis kurikulum tingkat satuan Pendidikan SMAN 1 Talawi. Penelitian ini menggunakan metode kepustakaan. E-learning digunakan untuk proses pembelajaran melalui media elektronik yang digunakan oleh peserta didik dan pendidik. Kurikulum tingkat satuan pendidikan digunakan untuk mewujudkan kurikulum yang sesuai dengan kondisi, potensi kebutuhan dan permasalahan. Dari penelitian ini didapatkan hasil (1) hampir seluruh siswa memberikan respon yang cukup baik, (2) dari 2 guru yang mencoba sistem secara langsung didapatkan penilaian yang dapat dikategorikan baik, (3) tingkat kelayakan sistem yang diberikan oleh ahli sistem setelah melalui perbaikan dikategorikan sangat tinggi.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Nisa, S. H., Ahmad, D. S. W., Wulandari, R., & Febrian, M. F. (2022). Pengembangan Sistem E-Elearning Berbasis Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan Di SMAN 1 Talawi. Jurnal Informatika Dan Teknologi Pendidikan, 2(2), 56–63. https://doi.org/10.25008/jitp.v2i2.36
Section
Articles

References

Chusna, N. L. (2019). Pembelajaran E-learning. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan KALUNI. scholar.archive.org. https://scholar.archive.org/work/uats75r2s5fi5ihjumuwnh3xgm/access/wayback/http://rumahpublikasi.com/index.php/prokaluni/article/download/36/20

Ichsan, I. Z., Rahmayanti, H., Purwanto, A., & ... (2020). Covid-19 dan E-Learning: Perubahan strategi pembelajaran sains dan lingkungan di SMP. … Pembelajaran). https://ejournal.umm.ac.id/index.php/jinop/article/view/11791

Indana, N. (2018). Penerapan Kurikulum Terintegrasi Dalam Mengembangkan Mutu Belajar Siswa (Studi Kasus Di Sma Darul ’Ulum 1 Unggulan Bppt Jombang). Nidhomul Haq: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam. https://e-journal.ikhac.ac.id/index.php/nidhomulhaq/article/view/80

Kristiyani, E., & Budiningsih, I. (2019). Pengaruh strategi pembelajaran e-learning dan minat belajar terhadap hasil belajar akuntansi. In Akademika. academia.edu. https://www.academia.edu/download/61564363/06_PENGARUH_STRATEGI_PEMBELAJARAN_E-LEARNING_Eva20191219-35423-pzhqq3.pdf

Negeri, G., & Purbalingga, M. (n.d.). LANDASAN PSIKOLOGIS PENGEMBANGAN KURIKULUM PAI. Ejournal.Amertamedia.Co.Id. https://ejournal.amertamedia.co.id/index.php/elhamra/article/view/14

Nudin, F. A., & Walujo, D. A. (2021). Pengaruh E-Learning, Pembelajaran Langsung, dan Faktor Gaya Kognitif Terhadap Hasil Belajar Prakarya Kewirausahaan. Edcomtech: Jurnal Kajian Teknologi …. http://journal2.um.ac.id/index.php/edcomtech/article/view/13769

Prabowo, I. (2020). PENGARUH PEMBELAJARAN E-LEARNING BERBASIS MOODLE TERHADAP HASIL BELAJAR PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SISWA KELAS XI DI SMA …. repository.radenintan.ac.id. http://repository.radenintan.ac.id/9562/1/COVER S-D BAB II.pdf

Putra, R., Susilaningsih, S., & ... (2020). Pengembangan media website e-learning berbasis model responsive web design untuk siswa SMA. … Teknologi Pendidikan. http://journal2.um.ac.id/index.php/jktp/article/view/13114

Qolbi, S. K., & Hamami, T. (2021). Impelementasi Asas-asas Pengembangan Kurikulum terhadap Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan. https://www.edukatif.org/index.php/edukatif/article/view/511

Ramdani, R., Rahmat, M., & ... (2018). media pembelajaran e-learning Dalam pembelajaran pendidikan agama islam Di sma laboratorium percontohan upi Bandung. … : Indonesian Journal of …. https://ejournal.upi.edu/index.php/tarbawy/article/view/13332

Ratnawati, N. K. M., Utama, I., & ... (2019). Pemanfaatan e-learning pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Pendidikan …. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJPBS/article/view/20300

Sudomo, R. I. (2018). Implementasi E-Learning pada Program Studi Pendidikan Informatika Ikip Veteran Jawa Tengah. Joined Journal (Journal of Informatics Education). https://www.e-journal.ivet.ac.id/index.php/jiptika/article/view/617

Surani, D. (2019). Studi literatur: Peran teknolog pendidikan dalam pendidikan 4.0. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP. http://jurnal.untirta.ac.id/index.php/psnp/article/view/5797

Utami, Y. P., & Cahyono, D. A. D. (2020). Study at home: analisis kesulitan belajar matematika pada proses pembelajaran daring. Jurnal Ilmiah Matematika Realistik. http://jim.teknokrat.ac.id/index.php/pendidikanmatematika/article/view/252

Zahra, D. N. (2020). PENGEMBANGAN KURIKULUM PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI SMA IT ABU BAKAR YOGYAKARTA. In At-Tajdid: Jurnal Pendidikan dan Pemikiran Islam. scholar.archive.org. https://scholar.archive.org/work/5ea4oai4dneufcl6mh6yl6culq/access/wayback/http://ojs.ummetro.ac.id/index.php/attajdid/article/download/1214/pdf